Patroli Dialogis, KA SPK Polsek Bungoro Aipda Ifrad Pantau Lintasan Kereta Api Sapanang

    Patroli Dialogis, KA SPK Polsek Bungoro Aipda Ifrad Pantau Lintasan Kereta Api Sapanang
    Patroli Dialogis, KA SPK Polsek Bungoro Aipda Ifrad Pantau Lintasan Kereta Api Sapanang

    BUNGORO-Ka SPK Polsek Bungoro Aipda Ifrad Bersama Piket fungsi lakukan patroli dialogis siang hari, guna Pastikan situasi tetap aman dan kondusif di area perlintasan Rel kereta api, kelurahan Sapanang, Kecamatan Bungoro, Kabupaten Pangkep, pada Jumat Siang (30/06/23)

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, SH.MH mengatakan"bahwa pihaknya selalu menghimbau kepada para Petugas Jalur Lintasan agar tetap mengutamakan keselamatan baik kepada pengguna jalan lain, maupun keselamatan petugas Perlintasan, dirinya juga menyampaikan terkait dengan layanan pengaduan apabila ada gangguan Kamtibmas pada jalur perlintasan, agar menghubungi pihaknya melalui Call Center yang telah di sediakan oleh Polsek Bungoro, baik itu dengan media sosial maupun di 110 "pungkasnya

    Pada kesempatan tersebut, Personil Polsek Bungoro aktif Mengecek situasi kamtibmas serta arus lalu lintas di sekitar area pelintasan Rel kereta Api, begitu pula dengan palang perlintasan yang selalu tetap safety, serta sesuai standar keamanan "ujar Aipda Ifrad

    Selain itu, personil tetap menghimbau kepada Petugas Jalur Lintasan (PJL) untuk selalu memperhatikan keselamatan pengguna jalan lainnya, guna menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Bungoro, "ucapnya

    Selanjutnya, ia juga mengatakan "Bahwa kami tetap mendukung program pemerintah, dan setiap saat pihaknya akan melakukan Patroli rutin di area perlintasan Rel kereta api guna menciptakan situasi yang aman kondusif di wilayah hukum Polsek Bungoro"Tutupnya (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jalin Silaturahmi Pasca Idul Adha 1444 H,...

    Artikel Berikutnya

    Dengar Aspirasi Masyarakat, Kapolsek Tondong...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolsek Liukang Tangaya Intensifkan Cooling System Jelang Pemilu Kabupaten Pangkep 2024
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Ikuti Kami