KPU Pangkep Gelar Simulasi Pemungutan Dan Penghitungan Suara Pemilihan Serentak Tahun 2024

    KPU Pangkep Gelar Simulasi Pemungutan Dan Penghitungan Suara Pemilihan Serentak Tahun 2024
    KPU Pangkep gelar simulasi pemilihan tahun 2024

    PANGKEP - . pemilihan umum (KPU) Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan menggelar simulasi pemungutan dan penghitungan suara pemilihan gubernur dan wakil gubernur bupati dan wakil bupati dalam pemilihan serentak tahun 2024

    Gelaran simulasi berlangsung di Gedung pertemuan umum kompleks rumah makan Dewakang Jalan poros Makassar - pare Kelurahan Samalewa Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep, pada Sabtu 9 November 2024.

    Simulasi diikuti seluruh petugas pelak sana pemilihan umum di lingkup jajaran KPU Kabupaten Pangkep yang dibuka oleh Ketua KPU Ikhlas dan jalannya dipandu oleh komisioner KPU Syaiful Mujib.

    Hadir Aminuddin Kabid Kantor Kesbangpol Kabupaten Pangkep Wakili Kepala Kesbangpol, Wakil Sementara (WS) Danramil Bungoro Letda Inf Kamarudin Wakili Dandim, Kabag ops Polres Polres Pangkep Ismail Wakili Kapolres, Dudi Wijaya, SH Wakili Kajari, H Ilham mewakili Kadis Dukcapil, Zulkifli Udin Wakili Kepala Kantor Kementerian Agama, Camat Bungoro Andi Waris, komisioner Bawaslu Kabupaten Pangkep Yulianto ardiwinata dan Andi Hikmawati serta para tamu undangan lainnya.

    Syaiful Mujib menyampaikan bahwa kegiatan simulasi ini sebagaimana perintah KPU RI untuk memaksimalkan nanti proses pemungutan dan penghitungan suara di TPS pada tanggal 27 November.

    "Jadi simulasi ini untuk apa memberikan gambaran baik kepada penyelenggaraan kita atau kepada masyarakat umum pemilih bagaimana nanti pemungutan dan penghitungan suara di TPS tanggal 27 November, " tandasnya.

    Saiful mujib berharap terkait dengan simulasi ini mudah-mudahan nanti di TPS tidak ada lagi persoalan-persoalan yang kemudian secara prinsip bisa selama ini mungkin pernah terjadi itu tidak terjadi lagi dengan adanya simulasi ini karena tujuannya kan memang mengantisipasi permasalahan-permasalahan di TPS, tutupnya. ( Hamzah Sampo)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Liukang Tangaya Laksanakan Cooling...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Bungoro Hadiri Upacara Peringatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kasus Korupsi Rumah Susun di Jakarta Barat: Penyidik Lanjutkan Penyidikan Usai Temukan Alat Bukti Baru dan Putusan Gugatan Pra-Peradilan Ditolak
    Hendri Kampai: Jika Rakyat Indonesia Marah, Kumpeni Belanda Saja Tumbang, Apalagi Oligarki
    Hendri Kampai: Merasa Dijajah, Kumpeni Belanda dan Rezim Orde Baru Ditumbangkan Rakyat Indonesia
    Kapolsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Sumanga, Himbau Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Hendri Kampai: Lahirnya Ormas Vigilantis dan Tindakan Anarkis
    Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Pohon, Kolaborasi Polsek Total, Danramil 1421-01/ Balocci dan Petani di Desa Bonto Birao,
    Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas, Polsek Bungoro Gelar Penyuluhan di SMKN 1 Pangkep
    Polsek Liukang Tangaya Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung Serentak Polres Pangkep di Deda Bara Batu
    Bhabinkamtibmas Polsek Minasatene Aipda Muhammading Kerja Bakti Bersama Babinsa, pemdes dan Warga Desa
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Lakukan Cooling System di Pulau Tampaang, Himbau Warga Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Pohon, Kolaborasi Polsek Total, Danramil 1421-01/ Balocci dan Petani di Desa Bonto Birao,
    Kapolsek Minasatene Iptu Hasri Laco: Galakkan Pemanfaatan Lahan Kosong untuk Mendukung Ketahanan Pangan Lokal
    Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas, Polsek Bungoro Gelar Penyuluhan di SMKN 1 Pangkep
    Naik Setingkat Lebih Tinggi Kapolsek Liukang Tangaya Ikuti Upacara Kenaikan Pangkat Di Lapangan Apel Polres Pangkep
    Upacara Kenaikan Pangkat Personel Polres Pangkep Periode 1 Januari 2025 
    Kunker di Sulsel, Kajati SulSel Leonard Eben Ezer Simanjuntak Sambut Jaksa Agung  RI ST Burhanuddin
    PT Semen Tonasa dan Bank Mandiri Gelar Penanda Tanganan Perjanjian Kerja Sama Layanan Perbankan
    Antusiasme Membludak, Warga Desa Kanaungan Sambut Pasangan Calon Bupati Pangkep Nomor Urut 1
    Dugaan Tindak Pidana Korupsi PT Surveyor Indonesia Cabang Makassar, Tim Penyidik Pidsus Kajati SulSel Kembali Tetapkan dan Tahan 1 Orang Tersangka
    Hadiri Debat Publik, Bupati Pangkep 1994-1999 Brigjen (Purn) HA. Baso Amirullah Beri Dukungan Pasangan  Nomor Urut Satu MYL- ARA 

    Ikuti Kami